
Vaksinasi massal ini secara serentak di 25 Kecamatan se-Kabupaten Wonogiri.
Sebagai bukti, dalam jangka waktu 3 bulan, capaian target vaksinasi Kabupaten Wonogiri menembus angka lebih dari 90%.
“ Kami menargetkan di akhir bulan nanti, capaian vaksinasi sudah bisa terselesaikan pada suntikan pertama. Selanjutnya bisa mencapai angka 92%persen untuk booster kedua. Sisa 8%kemungkinan adalah warga dengan NIK Wonogiri yang sudah meninggal atau pindah alamat,” jelas dia. (*)
Jangan sampai ketinggalan! Kamu sudah lihat video ini ?
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News