
Ahmad Luthfi memotivasi agar tidak takut divaksin.
“Harus berani biar pede dan sekolah ketemu sama temen-temen,” tutur dia.
Di SD Supriyadi, ada 354 siswa mengikuti vaksinasi dosis pertama.
BACA JUGA: Wuih, 64.552 Orang Akses Perpusda Pekalongan, Minat Baca Naik?
Vaksinasi itu digelar guna mempercepat terbentuknya herd immunity dan meningkatkan kekebalan tubuh terhadap Covid-19.(*)
Simak video berikut ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News