Charta Politika: Elektabilitas Ganjar Unggul di Jateng dan Jatim

Charta Politika: Elektabilitas Ganjar Unggul di Jateng dan Jatim - GenPI.co JATENG
Elektabilitas Ganjar Pranowo sebagai calon presiden pada Pilpres 2024 tertinggi di Jawa Tengah dan Jawa Timur. (Foto: Pemprov Jateng)

Angka ini masih berada di bawah elektabilitas Prabowo (26,9%), Anies (22%), dan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil (19,5%).

Charta Politika Indonesia melakukan survei mengenai elektabilitas Capres 2024 dalam Pilpres 2024 di Jawa Barat, Jawa Tengah, dan Jawa Timur ini pada 24-30 Juni 2022.

Sampel survei ini sebanyak 1.200 responden pada setiap provinsi.

BACA JUGA:  Elektabilitas Tertinggi, Ganjar: Tak Ngurus Brambang Sama Lombok

Survei ini melalui wawancara tatap muka secara langsung dengan menggunakan kuesioner terstruktur.

Metodologinya adalah metode acak bertingkat (multistage random sampling) pada tingkat kepercayaan 95% dan margin of error 2,83%.(ant)

BACA JUGA:  Hasil Survei: Elektabilitas Ganjar Masih Teratas

Simak video menarik berikut:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya