Korban Banjir Rob Demak Terima Bantuan Sembako

Korban Banjir Rob Demak Terima Bantuan Sembako - GenPI.co JATENG
Pemkab Demak berikan bantuan paket sembako korban banjir rob. (Foto: Demakkab.go.id)

Selain itu, masyarakat juga diajak bersedekah melalui Baznas mengingat manfaatnya yang besar.

“Saya mengajak seluruh ASN agar tak segan bersedekah dan berinfak melalui Baznas," ujar dia.

Camat Bonang, Haris M Ridwan, mengatakan ada  lima desa terdampak rob di Kecamatan Bonang, yakni Tridonorejo, Gebang, Margolinduk, Purworejo dan Morodemak.

BACA JUGA:  609 Calon Jemaah Haji Demak Berangkat Tahun Ini

Wilayah terparah ada di tiga desa meliputi Margolinduk, Morodemak dan Purworejo yang menjadi pusat distribusi bantuan.

"Untuk dua desa lainnya diberikan bantuan hasil kolektif ibu-ibu Tim Penggerak PKK Kecamatan Bonang desa-desa yang tidak terdampak rob," ujar dia.(*)

BACA JUGA:  Gibran Cari Pelaku Penyebar Hoaks Menara Masjid Sriwedari Goyang

Kalian wajib tonton video yang satu ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya