Ini 3 Penyanyi Keroncong Legendaris Asal Solo, Ada Gesang!

Ini 3 Penyanyi Keroncong Legendaris Asal Solo, Ada Gesang! - GenPI.co JATENG
Waldjinah dan Endah Laras, penyanyi keroncong Indonesia asal Solo. (Foto: surakarta.go.id)

GenPI.co Jateng - Kota Solo banyak melahirkan penyanyi keroncong legendaris yang namanya masih terkenal sampai saat ini.

Berikut 3 penyanyi keroncong terkenal asal Solo yang memiliki karya luar biasa, seperti dikutip surakarta.go.id, Sabtu (23/7).

1. Gesang Martohartono

Gesang dilahirkan di Solo pada 1 Oktober 1917 dan meninggal di usia 93 tahun.

BACA JUGA:  Ini Target Persis Solo di Liga 1, Kaesang: Ya Juara No!

Semula dia adalah penyanyi keroncong dari panggung ke panggung. Pekerjaan ini dilakukannya karena tuntutan ekonomi yang minim.

Saat itu ayahnya yang bekerja sebagai pengusaha batik mengalami kebangkrutan.

BACA JUGA:  Akhir Pekan! Ini Jadwal KRL Solo-Jogja PP, Sabtu 22 Juli 2022

Gesang lalu belajar musik dan menulis lagu secara otodidak.

Salah satu lagunya yang sangat populer dan bahkan hingga ke mancanegara adalah lagu Bengawan Solo. Lagu ini diterjemahkan sekitar 13 bahasa, termasuk Inggris, Rusia, China, Jepang.

2. Waldjinah

Waldjinah dijuluki Ratu Keroncong Indonesia. Waldjinah lahir di Solo, 7 November 1945, dan berasal dari keluarga yang sederhana.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya