
Yoyok menambahkan pihaknya mendukung penuh pemanggilan tersebut.
“Untuk Timnas, PSIS sangat mendukung. Apalagi kans juara tahun ini di Piala AFF cukup besar sehingga kami atas manajemen PSIS juga turut mendoakan untuk kesuksesan pemain muda PSIS dan pemain Timnas lainnya,” jelas dia.
Pada ajang Piala AFF U-23 2022, Indonesia masuk ke Grup B bersama Malaysia, Myanmar, dan Laos.
BACA JUGA: Duh! PSIS Lagi-Lagi Susah Bikin Gol, Gagal Menang dari Persebaya
Sedangkan Grup A dihuni oleh tuan rumah Kamboja, Timor Leste, Filipina, dan Brunei.
Sementara itu, Grup C Thailand, Vietnam, dan Singapura.(ant)
BACA JUGA: Eka Febri Susul Arhan dan Dewangga ke Timnas di Piala AFF 2022
Jangan lewatkan video populer ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News