Piala Dunia U-20 Batal Digelar di Indonesia, Renovasi Stadion Manahan Solo Tetap Berlanjut

Piala Dunia U-20 Batal Digelar di Indonesia, Renovasi Stadion Manahan Solo Tetap Berlanjut - GenPI.co JATENG
Stadion Manahan di Solo, Kamis (30/3). (Foto: ANTARA/Aris Wasita)

"Apa yang sudah ada di dalam kontrak diselesaikan," imbuh dia.

Sementara itu, Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) Kota Solo Nur Basuki menjelaskan penataan di sekitar Stadion Manahan menggunakan anggaran APBD tahun 2022 dan 2023.

Tahun lalu Pemkot Solo mengucurkan Rp 20 miliar untuk pengaspalan sisi utara stadion dan pelebaran jalan.

BACA JUGA:  Jadi Sasaran Amarah Fans Sepak Bola Gegara Indonesia Batal Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U-20, Ganjar: Harus Semangat Ini Bukan Kiamat!

"Total Rp2 miliar untuk jalan dan pedestarian (tahun ini),” tutur dia.

Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Kota Solo Rini Kusumandari menambahkan renovasi Stadion Manahan sudah mencapai 90%.(ant)

BACA JUGA:  Indonesia Batal Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U-20, Gibran Fokus Urus Persis Solo

Video seru hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya