
Gibran mengaku hanya mengetahui soal pembatalan drawing Piala Dunia U-20 di Bali.
“Yang saya tahu (pembatalan) drawing-nya. Kita tunggu dari FIFA dan PSSI saja ya,” tegas Gibran.
Di sisi lain, Gibran menegaskan tugasnya sebagai tuan rumah adalah mempersiapkan venue.
BACA JUGA: Ganjar Tolak Timnas Israel Main di Piala Dunia U-20 di Indonesia, Ini Alasannya
“Persiapan Kota Solo sudah matang, bahkan rencananya minggu depan mulai mendatangkan alat-alat yang dibutuhkan untuk stadion. Intinya tugas saya sudah selesai untuk menyiapkan semua,” jelas dia.(*)
Video heboh hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News