
Pemain asing ini menilai permainan PSIS Semarang terorganisasi dengan baik dan kompak.
Selain itu, PSIS juga mampu mengatur ruang di lini tengah dan defensive block.
Sementara itu, pemain Persis Solo, Rian Miziar menjelaskan ada sejumlah pemain yang absen pada pertandingan ini.
BACA JUGA: Bikin Geregetan! Laga PSIS Semarang Vs Persis Solo Digelar Tanpa Penonton
Namun demikian, hal ini tak menjadi masalah bagi timnya.
“Kami melakukan persiapan dengan baik karena kami tahu ini adalah Derbi Jawa Tengah. Kami memberikan penilaian khusus pada pertandingan ini, walaupun banyak pemain yang harus cedera dan akumulasi kartu,” tutur dia.
BACA JUGA: Persis Solo Main Imbang Lawan Borneo FC, Leonardo Ungkap Penyebabnya
Di sisi lain, Rian menilai ketiadaan penonton di stadion menjadi hal tersendiri.
“Tentu agak lain jika tanpa kehadiran penonton. Tapi, kami tidak terlalu mau memikirkan hal itu, kami hanya ingin fokus untuk memenangkan pertandingan,” jelas dia.(*)
BACA JUGA: Sak Jose! Tundukkan Madura United, Peringkat Persis Solo Meroket di Liga 1
Tonton Video viral berikut:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News