Operasional Bus Trans Banyumas koridor 1 dan koridor 3 disetop sementara per Sabtu (1/1). Kabarnya, penghentian ini berkaitan dengan adanya perbaikan sistem.
Capaian vaksinasi anak usia 6-11 tahun yang menembus lebih dari 50 persen menjadi modal apik guna menyiapkan pembelajaran tatap muka (PTM) secara penuh di Solo.
Indonesia berencana membangun membangun pembangkit listrik tenaga nuklir (PLTN) sesuai dengan Rencana Usaha Penyediaan Tenaga Listrik (RUPTL) 2025-2034