Begini Cara Membangun Reputasi Brand yang Kuat Menurut Pakar

Begini Cara Membangun Reputasi Brand yang Kuat Menurut Pakar - GenPI.co JATENG
Pemerhati Komunikasi Korporat Public Relations, Hifni Alifahmi. (Foto: Humas Undip)

GenPI.co Jateng - Membangun reputasi brand atau perusahaan bisa dilakukan dengans sejumlah cara mulai dari kampanye visi hingga performa finansial.

Pemerhati Komunikasi Korporat Public Relations, Hifni Alifahmi, mengatakan brand atau merek merupakan persepsi dari pengalaman atau informasi suatu produk.

Merek inilah yang membedakan antara produk satu dengan yang lainnya.

BACA JUGA:  Kirab Pring Pethuk, Cara Warga Banjarnegara Lunasi PBB Sehari

Brand ini berbeda dengan istilah branding yang berfokus pada proses penciptaan merek atau brand.

Usaha ini memastikan brand mampu mengikat atau menyentuh hati dan pikiran pelanggan.

BACA JUGA:  Sedekah Bumi, Cara Warga Cepoko Batang Bersyukur Atas Hasil Panen

“Itu pertanda sudah waktunya perlu rebranding,” kata Hifni, dikutip Undip.ac.id, Kamis (17/3).

Menurut Hifni, ada beberapa cara untuk membangun reputasi  perusahaan menjadi lebih kuat dan baik bagi pembeli dan konsumennya.

BACA JUGA:  Awas! Ini Bahaya Resistensi Obat, Perhatikan Pemakaian Antibiotik

Salah satunya adalah kampanye yang fokus pada atribut visi dan kepemimpinan dan tanggung jawab sosial.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya